Copyright © GoDeKs faMiLy
Design by Dzignine
Re-design by ESSIP
October 3, 2012

TANDA-TANDA KEMATIAN


Allah telah

memberi tanda kematian seorang

muslim sejak 100 hari, 40 hari, 7

hari, 3 hari dan 1 hari menjelang

kematian.



Tanda 100 hari menjelang ajal :
Selepas waktu Ashar (Di waktu
Ashar karena pergantian dari terang
ke gelap), kita merasa dari ujung
rambut sampai kaki menggigil,
getaran yang sangat kuat, lain dari
biasanya, Bagi yang menyadarinya
akan terasa indah di hati, namun
yang tidak menyadari, tidak ada
pengaruh apa-apa.

Tanda 40 hari  menjelang kematian :
Selepas Ashar,
jantung berdenyut-denyut. Daun
yang bertuliskan nama kita di lauh
mahfudz akan gugur. Malaikat maut
akan mengambil daun kita dan mulai
mengikuti perjalanan kita sepanjang hari.

Tanda 7 hari menjlang ajal :
Akan diuji dengan sakit, Orang sakit
biasanya tidak selera makan. Tapi
dengan sakit ini tiba-tiba menjadi
berselera meminta makanan ini dan
itu.

Tanda 3 hari menjelang ajal :
Terasa denyutan ditengah dahi. Jika
tanda ini dirasa, maka berpuasalah
kita, agar perut kita tidak banyak
najis dan memudahkan urusan
orang yang memandikan kita nanti.

Tanda 1 hari sebelum kematian :
Di  waktu Ashar, kita merasa 1 denyutan
di ubun-ubun, menandakan kita
tidak sempet menemui Ashar besok
harinya.

Bagi yang khusnul

khotimah akan merasa sejuk di

bagian pusar, kemudian ke pinggang

lalu ketenggorokan, maka dalam

kondisi ini hendaklah kita

mengucapkan 2 kalimat syahadat.


Sahabatku yang budiman,

subhanAllah, Imam Al-Ghazali,

mengetahui kematiannya. Beliau

menyiapkan sendiri keperluannya,

beliau sudah mandi dan wudhu,

meng-kafani dirinya, kecuali bagian

wajah yang belum ditutup. Beliau

memanggil saudaranya Imam Ahmad

untuk menutup wajahnya.

SubhanAllah. Malaikat maut akan

menampakkan diri pada orang-orang

yang terpilih. Dan semoga kita

menjadi hamba yang terpilih dan

siap menerima kematian kapanpun

dan di manapun kita berada.

Aamiin. ---

#selfnotes

Published with Blogger-droid v2.0.4

56 yg mo komeng...dimariiii:

  1. mimi...bagus banget...

    ReplyDelete
  2. Para waliyullah biasanya menyadari tanda2 kematiannya. Mudah2an kita menyadarinya ya Mi ...

    ReplyDelete
  3. Notes yg sangat berharga dan penting untuk kita jadikan bekal menyambut kedatangan sang ajal kapan pun. Semoga kita husnul khatimah. amin

    Bener2 salut ane sama Mimi.

    ReplyDelete
  4. wah.... kok jadi merinding membacanya ya miii.... mudah2an kita diijinkan untuk menangkap dan menyadari pertanda ini ya.... makasih atas sharingnya mimi sayang....

    ReplyDelete
  5. makasi ya Mi
    postingan begini bikin eling
    jadi gak melulu mikirin hidup aja

    ReplyDelete
  6. Subhanallah...
    itu semua kemurahan Alloh yang diberikan pada hambanya yang dikehendaki...

    ReplyDelete
  7. Kejadiannya pada waktu Ashar ya, Mi?
    Menjelang Ashar juga katanya paling bagus untuk berdoa dan mengamalkan sunnah2Nya.

    khusnul khotimah, semoga kita semua tergolong pada khusnul khotimah, kelak.

    ReplyDelete
  8. bagus deh cyinnn, tp aku masih berharap lebih lama lg untuk menghadapi kematian ...ingin menjaga amanah dg sebaek baeknya amin

    ReplyDelete
  9. @fitri2boys2 biar sama2 tau dan saling berbagi ilmu Bu :D

    ReplyDelete
  10. @Irham Sya'roni Amin,,Insya Allah ya Baba Irham, sbnrnya malu post yg ginian, krn merasa diri ini byk kurangnya heee

    tapi mimi lom semaput koq Ba...koq di doain semaput ::#pura2 ga baca tulisan pujian :P

    ReplyDelete
  11. makasih mimi...
    merinding baca nya
    mudah2an kita smua khusnul khotimah

    ReplyDelete
  12. bermanfaat banget mi

    darimana mi dapetnya, pengen baca aslinya juga mi ^^

    ReplyDelete
  13. subhanallah bermanfaat sekali artikel ini ane aja baru tahu kalau ndak baca blog ini

    ReplyDelete
  14. Kalau ada tanda2nya..maka hati jadi tenang menemui sang Khalik :)

    ReplyDelete
  15. yaa allah kok jadi ikutan merinding yaa mimi, semoga ajah yaa mimi bisa meninggal khusnul khotimah :D

    ReplyDelete
  16. semoga kita semua khusnul khotimah ya mimi... makasih udah diingetin dzikrul maut

    ReplyDelete
  17. Tentang tanda-tanda kematian pernah denger juga. Tapi nggak lengkap banget. Sumber utama tentang tanda-tanda kematian berdasarkan hadits atau riwayat sob.

    ReplyDelete
  18. Bahwa sebenarnya Allah SWT pun sdh memberikan signal kapan waktu hidup kita akan berakhir ya Mbak namun kebanyakan kita yg kurang bisa menangkapnya.

    MasyaAllah, semoga saya dan kita semua bisa 'menangkap' tanda yg diberikan oleh Allah SWT jika ajal kita sdh mendekati.

    ReplyDelete
  19. aku pernah denger nasyid (lupa judulnya). Salah 1 liriknya tubuh menggigil menjelang ajal menjemput. Nah aku pernah ngrasain itu mi, pas proses lahiran anak ke2. Mpe diselimutin, tetep aja menggigil ga tertahankan. Saat itu aku mikir "Ya Allah, apa ini saatnya aku meninggalkan dunia?". Tapi aku inget anakku mi, klo aku meninggal sapa yg ngurusi.. huhuu.. Alhamdulillah aku msh diberi kesempatan hidup..

    ReplyDelete
  20. Subhanallah....
    Semoga kita bersama keluarga termasuk yang husnul khatimah ya, Mi.
    aamiin....

    ReplyDelete
  21. @alaika abdullah sama2 mba Al cinta..tp pertanda2 ini emg sering mimi liat sama org2 tercinta mimi sebelum meninggal, dan ternyata betul semua. Dan ini tak pernah disadari sblmnya..

    ReplyDelete
  22. @nicamperenique sami2 mba Nique...tp susah jg klo ga mikirin dunia ya, byk bgd godaannya heee

    ReplyDelete
  23. @Insan Robbani Hanya org2 terpilih yg bisa seperti itu ya mas ?? tp ga menutup kita bisa y ?

    #maklum masih perlu suntikan ilmu agama nih

    ReplyDelete
  24. @Idah Ceris semua waktu dan selagi bisa, waktu utk berdoa kepadaNYA ga dibatasi kan sayang, kapanpun dimanapun, lantunan doa musti di kumandangkan.

    Insya Allah Amin

    ReplyDelete
  25. Mimiiii...
    makasih udah diingatkan yah :)

    ReplyDelete
  26. @momaryaka semua org berharap seperti itu say,,tp takdir NYA ga ada yg bisa nolak toh.

    semoga selalu sehat kita biar bisa liat anak2 kita tumbuh besar dan sukses akhirat dan dunia. Amin

    ReplyDelete
  27. @Pink
    sama2 jeng...saling berbagi ilmu dan smg manfaat yaa

    Amin Insya Allah

    ReplyDelete
  28. @Imam Boll Alhamdulillah
    aslinya ?? dpt broadcast dr teman2 grup Android Mam..:D

    ReplyDelete
  29. Subhanallah.. Mudah2an saat kembali kepada-Nya bisa khusnul khotimah.aamiin

    ReplyDelete
  30. semoga kita semua termasuk golongan yang khusnul khotimahm dan dimudahkan serta diringankan saat akan memenuhi panggilan Sang Khaliq ..aaammiinn

    ReplyDelete
  31. Meski semua kita akan mengalami kematian, tapi saya takut tanda2nya...

    ReplyDelete
  32. Aku bakalan ingat ini mi! Mdh2an kita menghadap kematian dalam keadaan beriman kepadaNya. Amin!

    ReplyDelete
  33. @Niar Ci Luk Baa Amin,,, Insya Allah kita semua meninggal dlm keadaan husnuk khotimah ya neng

    ReplyDelete
  34. @rina sama2 jeng,,tugas kita utk sllu mengingatkan satu sama lain

    ReplyDelete
  35. semoga kita tergolong yang diberikan kenikmatan meninggal dalam keadaan khusnul khotiman amin.
    Selain yang Mbak sampaikan, sebenarnya tanda awalnya sudah, khususnya yang sudah berumur antara lain dengan munculnya uban, gigi tanggal, dan mulai berkurangnya semua fungsi panca indera

    ReplyDelete
  36. Ini artinya kita semua masih diberikan kesempatan untuk beramal, meningkatkan sodakoh, berbakti kepada orang tua, dan mendekatkan diri kepada ALLAH SWT

    ReplyDelete
  37. @HP Yitno dapat broadcast dr teman sob,,dalil dan sumber utama belum pernah baca,,,,maklum belum sempurna ilmu saya :)

    ReplyDelete
  38. @Ririe Khayan Amin..Insya Allah semua muslim yg ada di dunia ini bisa megnhadapNYA dg iman dan takwa yg sempurna ya jeng

    ReplyDelete
  39. @covalimawati sebenarnya itu anugrah ya say,,jd tau gmn rasanya menyabung nyawa dlm arti sebenarnya jd lebih bisa memaknai arti hidup yg sementara ini.

    ReplyDelete
  40. @Bibi Titi Teliti sama2 cintah...saling mengingatkan bahwa ajal itu di depan mata, hehehhe hiikkzz

    ReplyDelete
  41. @BlogS of Hariyanto Amiiin,,Insya Allah kita semua khusnul khotimah ya Daeng :D

    ReplyDelete
  42. @marsudiyanto apalagi setelah baca ini ya pak...heheh

    ReplyDelete
  43. @Djangan Pakies Amiin..makasi sudah ditambahkan ilmunya pak :D

    ReplyDelete
  44. Tulisannya bagus banget, utk instropeksi diri. tapi sayang musiknya kurang "adem" nich. Coba punya opick ato musisi muslim lain. Maaf ya mb'.

    ReplyDelete
  45. aq belum siap.
    masih belum mbahagiain ibu bapak sekeluarga T.T

    ReplyDelete

hayuuuu...ah. komenin qta