Copyright © GoDeKs faMiLy
Design by Dzignine
Re-design by ESSIP
January 10, 2014

Jalur Gaza di Depan Mata




Yay, ini pengalaman tak terlupa sebenarnya. Lewat Media Skype Mimi kenal dengan seorang teman yang tinggalnya tepat di Jalur Gaza. Dan secara tak terduga dia dengan sukarela menyusuri Tempat berbahaya tersebut dengan kamera Hapenya. Maksudnya Mimi di ajak melihat langsung bagaimana Jalur Gaza itu sebenarnya. Amazing deh !
Mungkin ini sedikit pengalaman baik selama menggunakan Skype selama ini, karena sudah beberapa kali Mimi di buat marah dengan beberapa warga di friendlist, mereka fikir semua orang Indonesia dianggap murahan dan mata duitan kali ya. #salah sendiri Miii kenapa pake skype an segala
Gbr nyaplok di sini
Awal mula menggunakan Skype karena keluarga semua berjauhan, dan untuk melepaskan rindu kadang via skype sedikit terobati ketemu adik, kaka, abang dan keponakan2. Akhirnya banyak di add beberapa warga asing, pikir Mimi ga apa-apa juga lah sekalian praktek speaking in English walau jauh dari sempurna hehehe.

Ok lanjut ke cerita Jalur Gaza,
Jadi ceritanya dengan bahasa inggris yang terbata-bata kami bisa bersepakat untuk mengajak Mimi jalan-jalan melalui dunia maya. Maaf ya teman, Mimi cuma bisa cerita karena saking excitednya lupa mau screen shoot tempat-tempat di sana.
Di dahului dengan rumahnya yang berupa ruko kecil, yang sebagian bangunan hancur akibat Bom ceritanya, Dan di panggilnya semua anggota keluarga serta beberapa anak-anak kecil yang kebetulan sedang bermain disana, satu persatu mereka mengenalkan diri, ada Saeed, Fatemah.Mayoya ana, Savin dan banyak lagi. Mereka tampak bahagia meski bisa saja suatu saat ada bom tiba-tiba menyerang tempat tersebut, Masha Allah!
Anak-anak berperilaku sebagai layaknya anak-anak, tak terpengaruh dengan situasi politik dan perang saat itu. Mereka berlari, tertawa terbahak-bahak dan kadang berkelahi sesamanya. Lanjut teman Mimi berjalan menuju samping rumahnya, ternyata dibelakang rumah ada semacam benteng pertahanan yang ternyata  itu adalah rumah berlindung jika ada serangan militer di sana.
Terus kami menyusuri sebuah lorong yang kiri kanan nya adalah ruko-ruko kecil dan hampir seluruh rumah walau sedikit tetap membuat pemandangan miris. Rusak dan retak di mana-mana.
Suasana nya ga beda jauh dengan wilayah arab lainnya, tandus, panas dan berdebu. Tapi memang benar-benar tidak terawat daerah yang dekat sekali di jalur gaza ini. Tapi suasana kehidupan berjalan seperti biasa kok, berkumpul dan bercengkerama seolah olah tak ada konflik apa-apa di daerah tersebut, sempat terdengar oleh Mimi seperti suara senjata di tembak kan tapi mereka cuek aja, udah biasa kali yaa. Dan teman Mimi yang ramah ini dengan sabar menjelaskan satu-satu meski terburu-buru. Luput dah mengingatnya ,,,hehehe pelupa akut nih!

Dan tiba-tiba putus video call dan teman hanya bisa mengirim message, My network lost!
haiyaaahhh.....terputus jugalah cerita ini hikzzz
Tapi lumayan juga sedikit melihat Jalur Gaza dari dekat dan nyata ... terima kasih teman Gazaku, semoga Allah selalu melindungi mu dan keluarga serta teman-teman muslim ku disana. Allah Hafiz!

40 yg mo komeng...dimariiii:

  1. Replies
    1. skype itu pempek di kasi kuah sop mba :P

      Delete
    2. pempek kapal selam, mereknya sky..buatan Mimi Radial :-D

      Delete
    3. hahhahaahah......betol betol betol

      Delete
  2. apapun keadaannya, yang namanya anak2 selalu ceria :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya bun, tertawa lepas tanpa beban, Subhanallah bisa melihat mereka dari dekat.

      Delete
  3. menarik artikelnya,sukses trus gan..
    lam kenal...

    http://goo.gl/k5nBkR

    ReplyDelete
  4. super infonya gan,salam hangat...

    http://goo.gl/Zf03V8

    ReplyDelete
  5. Pengalaman yg keren, Mi! Pengen juga, tp gue lum punya skype. Huhuhu

    ReplyDelete
    Replies
    1. ayo buat, biar mimi bisa liat anaknya yg konon katanya ganteng ituh :P

      Delete
  6. artikelnya sangat menarik dan kreatif..

    http://goo.gl/VzC3wM

    ReplyDelete
  7. Mending pakai Google Earth mba, lebih jelas, pakai system Satelit, kalau koneksi'a bagus :)

    ReplyDelete
  8. disuguhi info yang menartik,selamat sore..

    http://goo.gl/CINHH7

    ReplyDelete
  9. maksih banyak atas informasinya,menarik sekali..

    http://goo.gl/jbT3Sq

    ReplyDelete
  10. udah biasa ya mereka dengan keadaan seperti. deru tembakan ibarat musik yg mengalun. semoga anak2 di gaza selalu diberkahi Allah dengan keceriaan mereka...

    ReplyDelete
  11. duh skype udah lama nggak make malah lupa akunnya padahal bisa lirak lirik tuing sambil pamer gigi seri

    ReplyDelete
  12. nggak bisa pake skype lha wong komputernya nggak ada matanya :))

    ReplyDelete
  13. Wah ntar diajak skypean lagi mam temennya, asli penasaran pengen tau kelanjutannya,,jgn lupa screenshootnya ya..biar yang baca juga tau seprti apa keadaan jalur gaza disana..ditungguin loh ya :D

    ReplyDelete
  14. semoga sukses dengan informasi menariknya..

    http://goo.gl/Twj8HT

    ReplyDelete
  15. tetap semangat untuk berbagi info menariknya,selamat beraktivitas.

    http://goo.gl/PmOYQ6

    ReplyDelete
  16. seru juga pengalamannya, melihat dari jarak jauh tapi seolah deket banget, murah lagi

    ReplyDelete
  17. terima kasih atas informasinya..
    nice gan...

    ReplyDelete
  18. terima kasih atas informasinya..
    nice gan...

    http://goo.gl/6sUCME

    ReplyDelete
  19. makasih untuk artikel menariknya,selamat sore..

    http://goo.gl/ty9xIa

    ReplyDelete
  20. selamat pagi..
    info yang menarik,sukses gan..

    http://goo.gl/VzC3wM

    ReplyDelete
  21. Udah lama gak skype-an padahal punya akunnya. Kan asik ya, bisa video call sama mimi ^^

    Jalan-jalan di blognya Mimi
    Good luck for Srikandi Blogger 2014 ya :)

    ReplyDelete
  22. nice info gan,like this..
    makasih...

    http://goo.gl/4zmyzP

    ReplyDelete
  23. menarik artikelnya..
    ijin berbagi info gan..
    selamat beraktivitas...

    ReplyDelete
  24. komunikasi lenoih mudah ya dengan skype yang jauh jadi terasa dekat

    ReplyDelete
  25. menarik untuk disimak infonya..
    selamat pagi...

    http://goo.gl/W8YQhR

    ReplyDelete
  26. Napa lupa di capture??? Penasaran an jadinya...

    ReplyDelete
  27. maksih infonya gan..
    Go Go Goo!!

    http://goo.gl/PmOYQ6

    ReplyDelete
  28. saling berbagi info gan,makasih ya...

    http://goo.gl/br7FVT

    ReplyDelete
  29. blm pernah skypean aku miii...
    smoga Allah menjaga mereka

    ReplyDelete
  30. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  31. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  32. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  33. keep sharing dan posting yg berkualitas gan :)

    ReplyDelete

hayuuuu...ah. komenin qta